Di Net Audio Festival weekend kemarin, ada peserta diskusi yang bertanya, “Bagaimana masa depan industri musik?”. Saya menjawab bahwa yang pasti digital musik bukanlah masa depan itu sendiri, tapi akan menjadi kendaraan yang sangat efektif untuk membawa … Read the rest
Salah Mengerti Creative Commons
Sumber gambar: http://education-copyright.org/creative-commons/
Pengertian Creative Commons
Hari Sabtu kemarin saya ikutan sesi sharing @ivanlanin di Net Audio Festival di Bandung. Lokasinya di IFI (Institut Français Indonesia) atau biasa dikenal sebagai Pusat Kebudayaan Perancis di Jl. Purnawarman. Topik yang dibahas … Read the rest
Seminar tentang Performer’s Rights di Indonesia
Awal minggu ini saya diundang menjadi peserta Seminar Performer’s Rights di Indonesia, sehubungan dengan Undang-Undang Hak Cipta yang baru. Seminar ini dibuat Ditjen HAKI bekerjasama dengan Swiss Contact. Dari pihak Indonesia diwakili oleh Prof. Muh Hawin dari UGM, sementara … Read the rest
Toko Musik Paling Tua di Dunia
Selagi di Cardiff untuk Festival Congress, saya mencari tujuan wisata lokal. Tentunya saya juga menyempatkan mengunjungi Cardiff Castle, Cardiff Bay dan Millenium Stadium yang bagus banget, tapi saya tidak puas hanya sight-seeing. Setelah kasak-kusuk di internet, saya nemu toko … Read the rest
Warna-Warni Comic Con London 2014
Dalam perjalanan saya ke Cardiff untuk Festival Congress, di ujung kota London saya melihat banner besar bertuliskan “MCM Comic Con London, 24-26 October 2014”. Dalam hati langsung, “Shit. Ada Comic Con weekend depan!!!”. Saya langsung memutuskan untuk datang. Karena tanggal … Read the rest
Catatan Dari Event Festival Congress di Cardiff
Orang yang menjalankan bisnis festival adalah orang yang mencintai kemanusiaan. Bagaimana tidak, mengapa mereka berusaha membuat ribuan orang bahagia sekaligus?
Begitu Jude Kelly OBE membuka keynote speech-nya di Festival Congress, setelah acara dibuka oleh para founder. Buat saya tweet di … Read the rest
Mengunjungi Google Campus London
Saya mencari coworking space untuk menghabiskan waktu hari pertama saya di London. Bisa saja saya bekerja di penginapan, tapi sayang dong udah terbang 14 jam tapi ngobrolnya masih dengan orang di kampung halaman lewat Twitter hehehe.
Lebih baik keluar. Siapa … Read the rest
Ngomel karena Techcrunch Disrupt
Minggu lalu saya datang ke Techcrunch Disrupt Europe di London. Ceritanya akan dipublikasikan di Daily Social, bagian 1 dan bagian 2.
Di hari kedua, sebelum berangkat menuju lokasi event, ada beberapa hal yang berkecamuk dikepala dan saya tuangkan di … Read the rest
Nonton Konser In Flames di London
Sebelum berangkat ke UK, saya mencari konser band metal yang kebetulan bertepatan saya di sana. Untung banget nemu In Flames lewat website Songkick. Sayangnya karena waktu mepet, saya hanya kebagian tiket di lantai 3 di gedung pertunjukan berkapasitas penonton … Read the rest
Mac jadi lamban karena upgrade Yosemite?
Semalam saya upgrade ke OS X 10.10 Yosemite, mumpung dapat koneksi internet yang cepat untuk download file sebesar 5 gb. Berhasil, tapi ternyata menyebabkan Macbook Air (MBA) saya yang agak jadul jadi lamban.
OS X Mavericks memakan RAM yang sangat … Read the rest