Selagi di Cardiff untuk Festival Congress, saya mencari tujuan wisata lokal. Tentunya saya juga menyempatkan mengunjungi Cardiff Castle, Cardiff Bay dan Millenium Stadium yang bagus banget, tapi saya tidak puas hanya sight-seeing. Setelah kasak-kusuk di internet, saya nemu toko … Read the rest
Tag: Wales
Catatan Dari Event Festival Congress di Cardiff
Orang yang menjalankan bisnis festival adalah orang yang mencintai kemanusiaan. Bagaimana tidak, mengapa mereka berusaha membuat ribuan orang bahagia sekaligus?
Begitu Jude Kelly OBE membuka keynote speech-nya di Festival Congress, setelah acara dibuka oleh para founder. Buat saya tweet di … Read the rest